Soal dan Pembahasan Abdulrachman Saleh – Secara umum materi recount text dapat dipelajari pada pelajaran bahasa Inggris pada tingkatan SMA. Pada pelajaran bahasa inggris terdapat materi recount text yang soalnya akan dibagikan pada tulisan ini beserta pembahasannya.
This text is for questions 1 to 3.
Dr. Abdulrachman Saleh (1909-1947)
Born into a family of doctors in Kampung Ketapang, Kwitang Barat, Jakarta, Abdulrachman Saleh also became a doctor. After finishing MULO, he studied at STOVIA. While still a student, he was appointed assistant at the laboratory of physiology. Graduating from STOVIA, Abdulrachman Saleh continued his work at the lab while having his own medical practice.
Abdulrachman Saleh’s role in medicine was significant. He became a lecturer in Jakarta, Surabaya, Malang, and Klaten. For his meritorious service in medicine, specifically in physiology, in 1958, the University of Indonesia bestowed him the title of Bapak Ilmu Faal (Father of Physiology).
Abdulrachman Saleh was a man of many interests. He was involved in youth organizations like Boy Scouts and Indonesia Muda. He was also a member of Aeroclub, and co-founded the Verenigde Oosterse Radio Omroep (VORO), an organization of broadcasters. It was he who established the Voice of Free Indonesia, the radio station which spread the proclamation of Indonesia’s independence to the world.
Sumber: Soal UN SMA 2012
1. Abdulrachman Saleh was bestowed the title Father of Physiology because …
A. He was a lecturer in the Medical faculty of the University of Indonesia
B. He was a lecturer as well as a doctor
C. He had significant contribution in physiology
D. He was a lecturer in many parts of Indonesia
E. He was a professor in physiology
Pembahasan:
Pada soal di atas menanyakan “Abdulrachman Saleh diberikan gelar Bapak Ilmu Faal (Fisiologi) karena …”. Abdul Rachman Saleh diberi gelar sebagai Bapak Ilmu Faal karena beliau telah memberikan banyak kontribusi di dunia pengobatan, khususnya Fisiologi. Oleh karena itu, Universitas Indonesia memberikan gelar tersebut pada tahun 1958. Maka, jawaban he had a significant contribution in physiology (beliau memiliki kontribusi penting dalam fisiologi) adalah jawaban yang paling tepat.
Jadi, jawaban yang benar adalah (C) he had significant contribution in physiology
2. The main idea of the first paragraph is that Abdulrachman Saleh …
A. Had his own medical practice.
B. Studied at the medical school in STOVIA.
C. Became a doctor because of his family.
D. Was appointed assistant at the laboratory of physiology.
E. Started his career as a doctor in STOVIA.
Pembahasan:
Pada soal di atas menanyakan “Ide pokok dari paragraf pertama adalah Abdulrachman Saleh …”. Pada paragraf pertama dapat dilihat bahwa paragraf tersebut menceritakan bagaimana Abdulrachman Saleh memulai karirnya sebagai dokter di STOVIA. Maka, jawaban started his career as a doctor in STOVIA adalah jawaban yang paling tepat.
Jadi, jawaban yang benar adalah (E) Started his career as a doctor in STOVIA.
3. Besides medicine, Abdulrachman also had a special interest in …
A. Laboratorium assistance
B. Student organizations
C. Aeroplane designing
D. Broadcasting
E. Politics
Pembahasan:
Pada soal di atas menanyakan “Selain ilmu kedokteran, Abdulrachman juga memiliki ketertarikan spesial pada …”. Pada paragraf ketiga pada baris pertama “he was involved in youth organizations like Boy Scouts and Indonesia Muda” menyatakan jika Abdulrachman mengikuti suatu organisasi.
Jadi, jawaban yang benar adalah (B) Student organizations
Sekian Soal dan Pembahasan Abdulrachman Saleh abdulrachman saleh was bestowed the title father of physiology because. Semoga abdulrachman saleh was bestowed the title father of physiology because Soal dan Pembahasan Abdulrachman Saleh tadi dapat membantu teman-teman dalam belajar bahasa Inggris.
Buat kalian yang ingin belajar lebih jauh tentang TOEFL, kalian bisa langsung klik link berikut Ambiz TOEFL Masterclass. Disini kalian bisa belajar TOEFL secara online dengan animasi visual yang interaktif. Ambiz TOEFL Masterclass cocok untuk kalian yang tidak punya banyak waktu untuk belajar TOEFL dan bingung mencari buku-buku mana saja yang akan kalian pakai.
Selain itu, Ambiz TOEFL Masterclass juga hadir dengan harga yang terjangkau, jadi kalian tidak perlu les sana sini dengan biaya yang mahal. Jika kalian sibuk, kalian tetap bisa mengakses materi di Ambiz TOEFL Masterclass selama 24 jam dimanapun kalian berada.
Daftar Sekarang: Ambiz TOEFL Masterclass – Belajar TOEFL dengan Animasi Visual Interaktif
Baca juga: Contoh Soal Letter Beserta Kunci Jawaban – Dear Fred
Baca juga: Contoh Caption Bahasa Inggris Beserta Artinya
Ambiz Education Search:
abdulrachman saleh was bestowed the title father of physiology because | the main idea of the first paragraph is that abdulrachman saleh | born into a family of doctors in kampung ketapang | besides medicine abdulrachman also had a special interest in