Soal dan Pembahasan Seni Budaya Kelas XI Semester 2 – Secara umum materi ekspresi seni teater nontradisional nusantara dapat dipelajari pada pelajaran seni budaya pada tingkatan SMA. Pada materi seni budaya terdapat materi mengenai ekspresi seni teater nontradisional nusantara yang soalnya akan dibagikan pada tulisan ini beserta pembahasannya.
Soal
Untuk memberikan kesan yang mendalam pada penonton maka seorang pemain harus …
A. Menggunakan teknik monolog
B. Menggunakan tenik muncul dan keluar
C. Memahami takaran masing-masing
D. Melakukan dialog
E. Menggunakan teknik proyeksi
Pembahasan:
Teknik muncul dan keluar merupakan teknik yang digunakan untuk memberikan kesan yang mendalam pada penonton. Teknik muncul merupakan teknik munculnya seorang pemain atau aktor pada awal pementasan teater dan setiap awal muncul dari balik layer. Sedangkan, teknik keluar merupakan teknik keluarnya seorang pemain atau aktor dari panggung (depan layar) pementasan.
Jadi, jawaban yang benar adalah (B) Menggunakan tenik muncul dan keluar
Sekian Soal dan Pembahasan Seni Budaya Kelas XI Semester 2 untuk memberikan kesan yang mendalam pada penonton maka seorang pemain harus. Semoga untuk memberikan kesan yang mendalam pada penonton maka seorang pemain harus Soal dan Pembahasan Seni Budaya Kelas XI Semester 2 tadi dapat membantu teman-teman dalam belajar.
Referensi: https://id.wikipedia.org/wiki/Teater
Baca juga: Sarana yang digunakan dalam pementasan Ramayana di Prambanan disebut
Ambiz Education Search:
untuk memberikan kesan yang mendalam pada penonton maka seorang pemain harus