Soal dan Pembahasan The Milkmaid and Her Pail

what did the milk-maid carry on her hand

Soal dan Pembahasan The Milkmaid and Her Pail – Secara umum materi narrative text dapat dipelajari pada pelajaran bahasa Inggris pada tingkatan SMP. Pada pelajaran bahasa inggris terdapat materi narrative text yang soalnya akan dibagikan pada tulisan ini beserta pembahasannya.

This text is for questions 1 to 3.

The Milkmaid and Her Pail

A Milkmaid had been in the meadow to milk her cows. Now, she was returning home with a pail of milk on her hand.

She thought, “I will make cream and butter out of this milk. Then after selling them, I will buy eggs. And when they hatch, I shall have a good poultry farm”.

She further thought, “I shall sell some of my chickens and buy a fine dress. Seeing it on my body at the party, all the boys will admire me. But I will turn them away”.

She went on daydreaming; she forgot about the pail on her head. She moved her head suddenly and the pail of milk came tumbling down. It was broken and all the milk split.

“Dear, O dear!” she cried, “I have lost mine all”.

1. What did the milk-maid carry on her hand?
A. Some cream
B. Some butter
C. A pail of milk
D. A pail of eggs
Pembahasan:
Pada soal di atas menanyakan “Apa yang dibawa oleh pemerah susu di tangannya?”. Pada paragraf pertama teks tersebut disebutkan “Now, she was returning home with a pail of milk on her hand yang memiliki arti “Sekarang, dia pulang ke rumah dengan seember susu di tangannya”.

Jadi, jawaban yang benar adalah (C) A pail of milk

2. What does the text tell us about?
A. Spilt milk
B. A pail of milk
C. A hardworking girl
D. A Day dreaming milk-maid
Pembahasan:
Pada soal di atas menanyakan “Apa yang diceritakan teks tersebut kepada kita?”. Pada teks tersebut menceritakan tentang seorang pemerah susu yang sedang melamun ketika menyanggul susu hasil perahannya.

Jadi, jawaban yang benar adalah (D) A Day dreaming milk-maid

3. What can we learn from the story above?
A. Don’t cry over the split milk
B. Don’t cry before you are hurt
C. Don’t dream when you sleep
D. Don’t count your chickens before they are hatched
Pembahasan:
Pada soal di atas menanyakan “Apa yang dapat kita pelajari dari cerita di atas?”. Pada teks tersebut kita dapat mempelajari bahwa jangan berharap terhadap sesuatu yang belum tentu kita dapatkan.

Jadi, jawaban yang benar adalah (D) Don’t count your chickens before they are hatched

Sekian Soal dan Pembahasan The Milkmaid and Her Pail what did the milk-maid carry on her hand. Semoga what did the milk-maid carry on her hand Soal dan Pembahasan The Milkmaid and Her Pail tadi dapat membantu teman-teman dalam belajar.

Referensi: https://en.wikipedia.org/wiki/The_milkmaid_and_her_pail
Baca juga: Soal dan Pembahasan The Magic Paintbrush

Ambiz Education Search:
what did the milk-maid carry on her hand