Soal dan Pembahasan Dolphins – Secara umum materi report text dapat dipelajari pada pelajaran bahasa Inggris pada tingkatan SMA. Pada pelajaran bahasa inggris terdapat materi report text yang soalnya akan dibagikan pada tulisan ini beserta pembahasannya.
This text is for questions 1 to 4.
Dolphins
For many years people believed that the cleverest animals after man were the chimpanzees. Now, however, there is a proof that dolphins may be even cleverer than these big apes. Although a dolphin lives in the sea, it is not a fish. It is a mammal. It is in many ways, therefore, like a human being.
Dolphins have a simple language. They are able to talk to one another. It may be possible for man to learn how to talk to dolphins. But, this will not be easy because dolphins cannot hear the kind of sounds man can make. If man wants to talk to dolphins, therefore, he will have to make a third language which both he and the dolphins can understand.
Dolphins are also very friendly toward man. They often follow ships. There are many stories about dolphins guiding ships through difficult and dangerous waters.
1. The text above is in the form of …
A. Spoof
B. Report
C. Recount
D. Procedure
Pembahasan:
Pada soal di atas menanyakan “Teks di atas berbentuk …”. Pada teks tersebut termasuk ke dalam jenis report text yang berisi penjelasan detil mengenai suatu objek.
Jadi, jawaban yang benar adalah (B) Report.
2. What kind of animal is dolphin?
A. Insect
B. Fish
C. Mammal
D. Bird
Pembahasan:
Pada soal di atas menanyakan “Lumba-lumba jenis hewan apa?”. Pada paragraf pertama teks tersebut disebutkan “Although a dolphin lives in the sea, it is not a fish. It is a mammal” yang memiliki arti “Meskipun lumba-lumba hidup di laut, itu bukan ikan. Ini adalah mamalia”.
Jadi, jawaban yang benar adalah (C) Mammal.
3. Why talking to dolphin is not easy?
A. Dolphins cannot hear the kind of man’s sounds
B. Dolphins cannot think as human
C. Dolphins like playing with man
D. Dolphins feel annoyed by man
Pembahasan:
Pada soal di atas menanyakan “Mengapa berbicara dengan lumba-lumba tidak mudah?”. Pada paragraf kedua teks tersebut disebutkan “It may be possible for man to learn how to talk to dolphins. But, this will not be easy because dolphins cannot hear the kind of sounds man can make” yang memiliki arti “Dimungkinkan bagi manusia untuk belajar bagaimana berbicara dengan lumba-lumba. Tapi, ini tidak akan mudah karena lumba-lumba tidak bisa mendengar jenis suara yang bisa dibuat manusia”.
Jadi, jawaban yang benar adalah (A) Dolphins cannot hear the kind of man’s sounds.
4. What is the characteristic of dolphin according to the text?
A. Fierce
B. Friendly
C. Naughty
D. Shy
Pembahasan:
Pada soal di atas menanyakan “Apa ciri-ciri lumba-lumba menurut teks tersebut?”. Pada paragraf ketiga teks tersebut disebutkan “Dolphins are also very friendly toward man” yang memiliki arti “Lumba-lumba juga sangat ramah terhadap manusia”.
Jadi, jawaban yang benar adalah (B) Friendly.
Sekian Soal dan Pembahasan Dolphins what is the characteristic of dolphin according to the text. Semoga what is the characteristic of dolphin according to the text Soal dan Pembahasan Dolphins tadi dapat membantu teman-teman dalam belajar.
Referensi: https://en.wikipedia.org/wiki/Dolphin
Baca juga: Soal dan Pembahasan Doctors
Ambiz Education Search:
what is the characteristic of dolphin according to the text | why talking to dolphin is not easy