
Soal dan Pembahasan Last Holiday in Paris – Secara umum materi recount text dapat dipelajari pada pelajaran bahasa Inggris pada tingkatan SMP. Pada pelajaran bahasa inggris terdapat materi recount text yang soalnya akan dibagikan pada tulisan ini beserta pembahasannya.
This text is for questions 1 to 5.
Last Holiday in Paris
Last holiday I went to Paris. I visited museums and sat in public gardens. A friendly waiter taught me a few words of French. Then he lent me a book. I read a few lines, but I did not understand a word. Everyday I thought about postcards. My holidays passed quickly, but I did not send any cards to my friends.
On the last day I made a big decision, I got up early and bought thirty-seven cards. I spent the whole day in my room, but I did not write a single card!
1. What is the text about?
A. Visiting museum
B. Postcard
C. Words of French
D. Holiday
Pembahasan:
Pada soal di atas menanyakan “Tentang apa teks tersebut?”. Pada teks tersebut secara umum membahas tentang liburan (holiday).
Jadi, jawaban yang benar adalah (D) Holiday.
2. What is the generic structure (tenses) of the text above?
A. Simple present tense
B. Simple past tense
C. Present continues tense
D. Simple future tense
Pembahasan:
Pada soal di atas menanyakan “Apa struktur umum (tenses) dari teks di atas?”. Teks tersebut termasuk recount text yang menggunakan struktur bahasa simple past tense.
Jadi, jawaban yang benar adalah (B) Simple past tense.
3. Whom did the writer meet in Paris?
A. Friendly waiter
B. His friends
C. Postman
D. Mother
Pembahasan:
Pada soal di atas menanyakan “Siapa yang penulis temui di Paris?”. Pada paragraf pertama teks tersebut disebutkan “A friendly waiter taught me a few words of French” yang memiliki arti “Seorang pelayan yang ramah mengajari saya beberapa kata bahasa Prancis”.
Jadi, jawaban yang benar adalah (A) Friendly waiter.
4. What was the first place the writer visited?
A. Museum
B. Public garden
C. His room
D. Post office
Pembahasan:
Pada soal di atas menanyakan “Apa tempat pertama yang dikunjungi penulis?”. Pada paragraf pertama teks tersebut disebutkan “I visited museums and sat in public gardens” yang memiliki arti “Saya mengunjungi museum dan duduk di taman umum”.
Jadi, jawaban yang benar adalah (A) Museum.
5. “I read a few lines, …”. What does the underlined phrase mean?
A. Words in a postcard
B. Text on the book
C. Museum guiding
D. Garden’s rules
Pembahasan:
Pada soal di atas menanyakan “Apa makna dari kalimat yang digarisbawahi?”. Pada paragraf pertama teks tersebut disebutkan “Then he lent me a book. I read a few lines, but I did not understand a word” yang memiliki arti “Kemudian dia meminjamkan saya sebuah buku. Saya membaca beberapa baris, tetapi saya tidak mengerti sepatah kata pun”.
Berdasarkan informasi tersebut, maka makna dari kalimat yang digarisbawahi kalimat yang ada di buku (text on the book).
Jadi, jawaban yang benar adalah (B) Text on the book.
Sekian Soal dan Pembahasan Last Holiday in Paris whom did the writer meet in paris. Semoga whom did the writer meet in paris Soal dan Pembahasan Last Holiday in Paris tadi dapat membantu teman-teman dalam belajar.
Referensi: https://en.wikipedia.org/wiki/Paris
Baca juga: Soal dan Pembahasan Galileo Galilei
Ambiz Education Search:
whom did the writer meet in paris | last holiday i went to paris